Life Style

- Life Style

Bersepeda minggu pagi di Sumarecon Bekasi

IMG00256-20150111-0642  Salam hangat bro sis sekalian, kesempatan kali ini ingin bebagi cerita dan informasi dari salah satu kegiatan ditiap minggunya salah satunya berolahraga bersepeda, minggu lalu tracking bersepeda saya ke arah Sumarecon Bekasi, sungguh benar yang diperkirakan bahwa daerah tersebut menjadi pusat perhatian warga Bekasi karena tempatnya yang apik, banyak kalangan yang berolah raga tujuannya didaerah tersebut, lihat saja foto yang saya ambil dijembatan sumarecon yang menghubungkan antara Sumarecon ke tol barat Cikampek sungguh penuh lautan manusia sehingga otomatis pada minggu pagi jalan ditutup, banyak kegiatan olahraga selain bersepeda seperti saya yang bisa kita lihat seperti senam aerobik, lari pagi, makanan sehat dan beberapa hiburan yang masuk akal.

sumareconbekasi Ilustrasi dari gambaran kedepan tempat tersebut akan menjadi kota metropolitan yang asri dengan berbagai fasilitas yang lengkap, cocok untuk kita bersantai serta mengadakan pertemuan dengan rekan atau teman teman yang tinggalnya di Bekasi dan sekitarnya, mudah2an tempat yang kita banggakan… Selanjutnya

- Intermezo, Life Style, Life Style

Mobil gowes dialun alun

alun2kulonprogo  Salam hangat bro sis sekalian 🙂 , kesempatan kali ini ingin sharing cerita saat menjelang awal tahun baru 2015 kemarin yang mana saya dan keluarga silaturahim ke sanak saudara yang ada di daerah Wates – Jogja yang memang ada undangan acara, berangkat sore hari dimalam tahun baruan selama 3 hari 2 malam, saya ingin share cerita soal hiburan yang terlintas saja dari alun alun ke alun alun kami kunjungi, ada satu daya tarik yang menjadi perhatian yaitu tentang hiburan mobil gowes yang dihiasi lampu warna warni 😀 .

Pertama kami kunjungi alun alun didaerah kulon progo terlihat sebuah mobil gowes seperti mobil pw (kodok) 😀 , dilengkapi full musik video didepanya sehingga penyewa dapat memilih lagu yang disukai sambil berkeliling gowes bersama keluarga, lumayan murah untuk satu keliling didaerah ini yaitu sekitar Rp 20.000 ,- yang kira2 satu putaran panjangnya mungkin kurang lebih 3-4 KM, cukup seru dikala santai ingin melihat keramaian alun alun 😀 .

alun2jogjaPada hari berikutnya kami sekeluarga mengunjung kraton jogja yang kalau tidak salah saa itu Kraton pas ada acara… Selanjutnya

- Life Style

Penggunaan K-Alarm sebagai pengingat

kalarmicon   Menjelang akhir tahun serta adanya tambahan jobdeks peralihan system membuat tidak terpantaunya pekerjaan yg sifatnya butuh dilanjutkan diwaktu kedepan atau dijadwalkan jadi tidak terpantau karena hampir terhalang oleh jobdesk lainnya yang makin bertambah, sehingga butuh suatu pengingat tetap waktu selain metode pencatatan, iseng search cari aplikasi didesktop linux sejenis alarm pengingat tertarik pada aplikasi Kalarm yang systemnya menampilkan display pesan pengingat untuk dikerjakan.

Aplikasi ini installasinya cukup mudah, berhubung saya menggunakan linux berbasis debian jadi installasi via console/terminal tinggal jalankan command:

# apt-get install kalarm

dan setelah installasi selesai, silakan diset ke startup (system setting => startup program) sehingga ketika PC/Laptop dinyalakan bisa running otomatis, dengan aplikasi tersebut jika ada jobdesk yang saya kerjakan dan butuh diingatkan kembali beberapa waktu kedepan atau mungkin ada maintenance beberapa waktu kedepan bisa saya list pada aplikasi tersebut, saat ini… Selanjutnya

- Dakwah, Life Style

Kemana aja mas? :D

rasaingin        Assalamualaikum Wr. Wb. apa kabar semua?, sudah sekian lama tidak update blog personal saya ini, sampai2 pas login ke dashboard admin sudah ada notifikasi untuk upgrade versi wordpress versi 3.9.2 saja hehe,, langsung saya upgrade saja wordpress dan beberapa plugin lainnya yg juga butuh upgrade. Tidak lupa, walaupun telat saya mengucapkan selamat idul fitri dan mohon maaf lahir dan batin, mohon maaf jika ada salah2 kata dan kurang manfaat setiap postingan diblog ini, mudah2an akan lebih baik nantinya.

Selama bulan Ramadhan kemarin alhamdulillah banyak kesempatan untuk memanfaatkan ibadah dan mudah2an Ibadah kita semua diterima disisi Allah SWT, amin ya Rabb, pada suatu ketika diminggu pertama bulan Ramadhan saya mempunyai kesempatan taqlim dengan guru besar yaitu Ustad Abi Makki yang begitu luar biasa menerangkan surah Nabawi yang saat itu temanya ialah Turunnya Nabi Isa ‘Alaihissalam ke Bumi , yang memang mengenai surah Nabawi dijadwal setiap minggu pertama setiap awal bulan, mungkin saya share videonya yang juga dishare pada situs … Selanjutnya

- Dakwah, Life Style

Bulan penuh Rahmat, Ampunan, Berkah

ikhwan-akhwat-81 Assalamualaikun Wr. Wb

Sudah agak lama tidak update, Alhamdulillah saat ini ditahun 2013 dipertemukan kembali bulan Ramadhan, bulan penuh Rahmat, Ampunan, Berkah, semoga serangkaian Ibadah dapat kita maksimalkan dan diterima oleh Allah SWT. Amin ya Rabal Alamin,,

Ada cerita atau intermezo sedikit menjelang seminggu sebelum Ramadhan kemarin yang ingin mengganti kabel dari switch radio ke guest yang menggunakan kabel CAT6 SFTP ?l¨¹, saya kira bisa mulus menggunakan RG45 biasa, ternyata setiap pin kawatnya agak besar sehingga sulit dimasukan 😀 , berhubung kesulitan cari Rj45 Cat6 Modular Plug , jadinya disambung dengan 4 pin kawat wajib saja deh sementara ini, urutan 1,2,3,6 yang artinya urutan warnanya: putih-orang, orange, putih-hijau, hijau,, hehe,, demikian share solusi konyolnya hehehe,, semoga bermanfaat 😉 .

Selanjutnya