- Dakwah, FBE, Mutiara Pagi

Misi Pernikahan sebagai Penyempurnaan Taqwa

Bismillah.. semoga postingan kali ini disertai rahmat dan berkah Allah SWT.
Reff Mubaligh: Harry Santosa.

Pentingnya Menemukan Visi dan Misi

The purpose of life adalah alasan Allah menghadirkan kita di muka bumi, yaitu Beribadah kepada Allah dan Menjadi Wakil (Khalifah) Allah di muka bumi. Sedangkan The Mission of Life adalah alasan kehadiran kita di dunia atau tugas atau peran kita di dunia dalam rangka mencapai maksud penciptaan atau the purpose of life tersebut.

Kita sulit mengatakan bahwa kita di dunia melakukan aktifitas atau pekerjaan atau tugas atau peran apapun dalam rangka beribadah kpd Allah jika kita tidak memiliki Misi Hidup atau Peran atau Tugas Spesifik itu sendiri.

Misi hidup merupakan peran atau tugas yang kita jalani dengan sungguh sungguh karena merupakan panggilan hidup yang benar benar berangkat dari dalam diri kita. Semakin relevan cita cita kita dengan Misi Hidup maka akan semakin bahagialah hidup kita, dan semakin bermanfaatlah kehidupan kita.

Maka mereka yang menjalankan peran atau misi spesifiknya di muka bumi akan berbahagia… Selanjutnya

- Dakwah, FBE, IMTAQ, IPTEK, Mutiara Pagi

Untuk para AyahBunda yang hampir menyerah dalam mendidik anak

Bismillah.. semoga postingan kali ini disertai rahmat dan berkah Allah SWT.
Reff Mubaligh: Harry Santosa.

Untuk para AyahBunda yang hampir menyerah dalam mendidik anak,

Ketahuilah bahwa kewajiban mendidik anak sampai aqilbaligh, tak bisa didelegasikan kepada siapapun kecuali wafat atau uzur yang tidak dapat ditolerir. Hati hati jika terungkap perasaan bahwa merasa diri tak mampu mendidik anak, karena itu adalah menyentuh bagian sensitif terkait aqidah atau keimanan, ini sama dengan orang yang takut menikah atau takut punya anak.

Jangan sampai Allah cabut fitrah keayahbundaan dalam diri kita karena kita lebih banyak mengandalkan lembaga, pondok, pakar parenting dstnya bukan mengandalkan Allah.. Sesungguhnya kitalah orangtua versi terbaik menurut Allah bagi anak anak kita, kitalah ahli parenting paling hebat untuk anak anak kita, bukan ayah anu, abah anu atau ustadz anu, karenanya Allah mengamanahkan ananda kepada kita.

Banyaklah beristighfar dan segera bertaubatlah atau kembalilah kepada fitrahNya, apabila kita menolak perintah atau

Selanjutnya
- Dakwah, FBE, Mutiara Pagi

Raise Your Child, Raise Yourselves

Bismillah.. semoga postingan kali ini disertai rahmat dan berkah Allah SWT.
Reff Mubaligh: Harry Santosa.

Sesungguhnya mendidik fitrah ananda, pada ghalibnya adalah mendidik fitrah kita sendiri.

“Raise Your Child, Raise Yourselves”

Coba kau tumbuhkan fitrah anak anakmu, kau kan temukan fitrahmu yang layu kembali tumbuh indah mempesona

🌱Coba kau gairahkan anakmu agar cintai Tuhanmu, kau kan temukan fitrah imanmu pada Tuhanmu kembali bersemi
🌱Coba kau petakan sifat unik anakmu dalam gairahnya beraktifitas, kau kan temukan fitrah bakatmu muncul ke permukaan
🌱Coba kau inspirasikan idea hebat hingga anakmu antusias bereksplorasi, kau kan temukan fitrah belajar nalarmu kembali menyala
🌱Coba kau lekatkan cinta akrabmu pada anakmu dengan tulus, kau kan temukan fitrah keayahan atau fitrah keibuanmu merekah lagi
🌱Coba kau empatikan rasamu pada kebutuhan anakmu lalu imajikan ide hebatmu, kau kan temui fitrah cinta dan mendidikmu eksis kembali
🌱Coba kau bersamai aktifitas fisik anakmu, kau kan

Selanjutnya
- Linux, Tutorial

Check SDK version [ERROR] Some problems were encountered while processing the POMs

Bismillah, semoga postingan kali ini disertai rahmat dan berkah Allah SWT. Menyambung postingan tempo hari mengenai menemukan error pada saat installasi yoeman kali ini dilanjutkan dengan error saat melakukan Check SDK version:
Reff:
https://github.com/AppDirect/service-integration-sdk/wiki/Check-SDK-version

yang mana ditemukan pesan error seperti berikut:

~$ mvn versions:update-parent
[INFO] Scanning for projects…
[ERROR] [ERROR] Some problems were encountered while processing the POMs:
[FATAL] ‘artifactId’ is missing. @ line 5, column 14
@
[ERROR] The build could not read 1 project -[Help 1]
[ERROR]
[ERROR] The project [unknown-group-id]:[unknown-artifact-id]:1.0-SNAPSHOT (/home/$user/pom.xml) has 1 error
[ERROR] ‘artifactId’ is missing. @ line 5, column 14
[ERROR]
[ERROR] To see the full stack trace of the errors, re-run Maven with the -e switch.
[ERROR] Re-run Maven using the -X switch to enable full debug logging.
[ERROR]
[ERROR] For more information about the errors and possible solutions,… Selanjutnya

- FBE, Mutiara Pagi

Menyambut panggilan Allah untuk yakin, syukur, rileks dan optimis dalam mendidik anak anak kita

Bismillah.. semoga postingan kali ini disertai rahmat dan berkah Allah SWT.
Reff Mubaligh: Harry Santosa.

Tidak perlu khawatir tak mampu mendidik anak atau lari dari kewajiban mendidik anak dengan bersembunyi pada masa lalu dengan mengatakan orangtua kami dahulu salah mendidik atau salah mengasuh. Bukankah berbagai pengasuhan orangtua kita kepada kita di waktu kecil adalah kekayaan hikmah yg Allah berikan? Maka mari apa apa yang baik dari orangtua kita dahulu kita lanjutkan, dan apa apa yang buruk kita tinggalkan & maafkan sepenuhnya, lalu ambil dan gali hikmah yang ada dibalik itu semua untuk mendidik anak anak kita dengan lebih baik dan lebih sesuai fitrahnya. Mustahil Allah berikan kita orangtua yang demikian, tanpa maksud dan hikmah dibaliknya.

Tidak perlu khawatir tak mampu mendidik anak atau lari dari kewajiban mendidik anak dengan bersembunyi pada kelemahan dan ketidakpercayaan diri dengan mengatakan kami tidak punya ilmu yang cukup dalam mendidik anak. Bukankah ketika Allah mengamanahkan anak kepada kita berarti Allah telah memilih… Selanjutnya